Tidak bisa dipungkiri banyak orang yang sering mengalami situasi kritis seperti kesulitan membuka pintu karena kunci rumah hilang.

Tentu saja, situasi seperti itu akan menjadi cukup sulit bagi Anda, terutama jika Anda sedang terburu-buru. Sebelum Anda memutuskan untuk mendobrak pintu depan, ada baiknya mengetahui cara membuka pintu saat kunci rumah hilang.

Ada beberapa cara untuk mengatasi kunci rumah yang hilang. Yuk simak ulasan berikut ini:

Buka sistem penguncian dengan obeng

Cara ini dinilai sangat efektif untuk tipe atau sistem keamanan tradisional, namun kurang efektif bila model kuncinya model modern. Selain itu, tidak semua kunci memiliki baut di bagian luar yang mencegah orang yang tidak bertanggung jawab membobol. Konsepnya sederhana, cukup lepaskan gagang pintu lalu lepaskan kuncinya secara manual. Tetapi Anda harus sangat berhati-hati agar tidak merusak pegangannya.

Panggil tukang kunci

Memanggil tukang kunci juga merupakan cara tercepat karena mereka memiliki pengalaman dalam memperbaiki masalah. Salah satunya adalah Doctor Kunci merupakan ahli kunci Jakarta yang berpengalaman. Selain itu, Doctor Kunci juga merupakan tukang kunci Jakarta yang menawarkan layanan panggilan 24 jam. Mereka tidak hanya melayani kunci rumah, tetapi juga menyediakan jasa duplikasi kunci mobil, jasa service remote mobil Jakarta serta jasa lainnya yang juga banyak tersedia di kota-kota besar Indonesia.

Gunakan kunci L.

Anda tentunya tahu karena bentuknya seperti huruf L. Ingatlah bahwa Anda dapat membuka jika kunci L bisa benar-benar masuk lubang kunci. Anda perlu memeriksa terlebih dahulu karena perlengkapan dapat bervariasi untuk kunci rumah yang berbeda.

Menggunakan kunci pintar

Jika Anda frustasi karena sering kehilangan kunci rumah, cobalah mengganti kunci Anda dengan smart key. Karena kunci rumah seperti tersebut bisa terbuka dengan Bluetooth, kode digital atau smartphone. Tentu saja, menggunakan kunci seperti itu akan membuat kehidupan sehari-hari Anda lebih mudah.

Selalu buat kunci duplikat

Jika Anda memiliki banyak anggota keluarga dan tidak memiliki pembantu rumah tangga, Anda perlu membuat kunci duplikat. Dengan kunci kedua, setiap anggota keluarga memiliki kuncinya sendiri dan dapat membuat Anda lebih mudah bergerak di luar rumah. Jadi jika salah satu kunci rumah hilang, Anda hanya perlu menunggu yang kembali lebih awal.

Cara mengatasi kunci rumah hilang di atas adalah yang bisa Anda lakukan ketika itu terjadi. Semoga bisa bermanfaat!